1.1 C
Munich
Sabtu, Desember 21, 2024

Waspada Corona, Pemkab Mansel Semprot Puskesmas dan Gereja

Must read

MANSEL, JAGATPAPUA.com – Puskesmas dan tempat beribadah, menjadi sasaran Pemkab Manokwari Selatan (Mansel) menyemprot disinfektan. Ini dilakukan untuk menghindari wabah Virus Corona (covid-19).

Pada Minggu (22/3/2020), Tim Satgas Covid-19 bersama Dinkes setempat, melakukan penyemprotan di Puskesmas Oransbari, Gereja Getsemani, Gereja Pantekosta dan Paud, serta fasilitas umum lainnya.

Penyemprotan disinfektan akan dilanjutkan hingga ke semua distrik diwilayah tersebut, sesuai jadwal dari Tim Satgas Covid 19.

“Saya harap masyarakat tetap berada dirumah selama proses penyemprotan, dan tidak perlu panik,” ungkap Bupati Markus Waran, yang langsung memimpin proses penyemprotan tersebut.(nae)

- Advertisement -spot_img

More articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -spot_img

Latest article

Hati-hati salin tanpa izin kena UU no.28 Tentang Hak Cipta