AdatBawaslu ManokwariBiakDPRD ManokwariEkonomi & BisnisHeadlineHukum & KriminalInfo IklanJayapuraKab FakfakKab KaimanaKab ManokwariKab Manokwari SelatanKab Pegunungan ArfakKab Teluk BintuniKab Teluk WondamaMaybratMRP Provinsi Papua BaratOlahragaPapuaPapua BaratPemerintahanPendidikan & KesehatanPolitikProvinsi Papua BaratRaja AmpatRedaksiReligiSorongSosial BudayaTak BerkategoriTambrauw

Ini Alasan Penyerahan DPA APBD Papua Barat Hari Ini Ditunda

MANOKWARI,JAGATPAPUA.com– Pemerintah Provinsi Papua Barat menunda penyerahan Dokumen Pelaksanaan Anggaran ( DPA ) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ( APBD ) PB tahun 2021 yang rencananya diserahkan hari ini, Jumat (9/4/2021).

“Jadi untuk Penyerahan DPA APBD Papua yang rencana dilakukan hari ini, ditunda karena ada mekanisme yang harus disesuaikan dengan Sistem Informasi Pembangunan Daerah ( SIPD ),”kata Wakil Gubernur PB, Mohamad Lakotani SH.,M.Si di Asrama Bintuni, Manunggal, Amban, Manokwari.

Dengan demikian, ia memprediksi penyerahan DPA kemungkinan diserahkan pekan depan, sebab masih banyak hal yang harus disesuaikan dengan SIPD dimaksud.

Menurut Wagub, dengan adanya perubahan dan kebijakan dari pusat yang harus dilakukan untuk penyesuaian. Sehingga penyerahan DPA yang rencana diserahkan hari ini, harus ditunda.(JP/SOS)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Hati-hati salin tanpa izin kena UU no.28 Tentang Hak Cipta